Lowongan Kerja di MRT Jakarta April 2019

Lowongan Kerja di MRT Jakarta April 2019 – PT Mass Rapit Transit Jakarta atau MRT Jakarta merupakan Perseroan Terbatas yang mayoritas sahamnya dimiliki Pemerintah DKI Jakarta.

Berdiri tahun 2008, ruang lingkup kegiatan PT MRT Jakarta meliputi pengusahaan dan pembangunan prasarana dan sarana MRT, pengoperasian dan perawatan operation and maintenance (O&M) prasarana dan sarana MRT serta pengembangan dan pengelolaan properti/ bisnis di stasiun dan kawasan sekitarnya, serta Depo dan kawasan sekitarnya.

Di bulan April ini, PT MRT Jakarta membuka lowongan kerja untuk dua posisi. Jika berminat, anda bisa lihat info lengkapnya di bawah ini.

Lowongan Kerja di MRT Jakarta April 2019

PROJECT ENGINEER

Persyaratan :

- Pendidikan min. S1
- Berasal dari jurusan :
> Teknik Sipil
> Teknik Elektro
> Teknik Mesin
> Teknik Arsitektur

- Diutamakan pengalaman kerja di bidang kontruksi, khususnya dibidang Menejemen Proyek
- Mahir menggunakan Microsoft Office termasuk Excel, Word dan Outlook
- Mahir dalam melakukan perencanaan, penyelaksanaan masalah, negoisasi, dan mampu berorganisasi
- Mempunyai jiwa kepemimpinan, team-building, dan kemampuan komunikasi yang baik
- Mempunyai kemampuan komunikasi, dedikasi, energi, dan semangat yang baik
- Warga negara Indonesia
- Bersedia bekerja di Jakarta
- Berbahasa Indonesia dan Inggris aktif
- Gambaran Pekerjaan :
> Menyusun draft rencana eksekusi proyek konstruksi
> Melakukan penyusunan laporan perkembangan konstruksi dan penanganan terhadap perubahan project scope
> Melakukan review terhadap inception design report (IDR) dan technical design report (TDR)
> Menyusun draft project completion reportdan melakukan kegiatan-kegiatan dalam rangka serah terima pekerjaan konstruksi 1 (BAST 1)
> Melakukan pemeliharaan dan/atau perbaikan hasil akhir pekerjaan, serta penyusunan closing kontrak (BAST2)
> Melakukan identifikasi kebutuhan pembinaan dan penilaian serta evaluasikinerja penyedia barang/jasa terkait konstruksi 1
> Bekerja satu divisi dengan Tim untuk mendukung proses bisnis
> Evaluasi kerja secara berkala
> Menyelesaikan masalah yang mucul dan menawarkan solusi
> Mengambil keputusan yang tepat dengan pekerjaan atau target
> Beradaptasi dengan cepat pada ritme pekerjaan
> Membangun komunikasi yang efektif dengan tim
> Berkoordinasi dengan Divisi/Departement lain
> Menjaga relasi yang baik dengan pihak eksternal perusahaan
> Mampu memonitor kualifikasi diri sendiri dan tim dalam pekerjaan


CONTRACT ENGINEER

Persyaratan :

- Pendidikan S1
- Berasal dari jurusan :
> Teknik Sipil
> Teknik Elektro
> Teknik Mesin
> Teknik Arsitektur

- Diutamakan pengalaman kerja di bidang kontruksi, khususnya dibidang Menejemen Proyek
- Memiliki pengetahuan gambaran umum kontrak FIDIC
- Mahir menggunakan Microsoft Office termasuk Excel, Word dan Outlook
- Mahir dalam melakukan perencanaan, penyelaksanaan masalah, negoisasi, dan mampu berorganisasi
- Mempunyai jiwa kepemimpinan, team-building, dan kemampuan komunikasi yang baik
- Mempunyai kemampuan komunikasi, dedikasi, energi, dan semangat yang baik
- Warga negara Indonesia
- Bersedia bekerja di Jakarta
- Berbahasa Indonesia dan Inggris aktif
- Gambaran Pekerjaan :
> Melakukan estimasi biaya untuk penyusunan bill of item (BOI)
> Menyusun engineering estimate, termasuk material take off (MTO) dan bill of quantity
> Mengikuti proses negosiasi dan melakukan review terhadap penyusunan kontrak/perjanjian kerjasama proyek
> Membuat draft & review kontrak, sesekali menambahkan mengganti dan mengembangkan kalimat yang ada dalam kontrak sesuai spesifikasi vendor
> Menangani permasalahan yang timbul di kontrak
> Memberikan saran terhadap claim pada kontrak
> Menyusun kontrak dan memastikan kontrak itu di tanda tangani oleh berbagai macam Pemegang Saham, termasuk klien, sub kontraktor, Menejer Proyek dan pemerintah.
> Menjaga kerahasiaan dan rekam kontrak yang ada, serta menyusun dengan sistematika
> Melaporkan ke Kepala Departemen
> Bekerja satu divisi dengan Tim untuk mendukung proses bisnis
> Evaluasi kerja secara berkala
> Menyelesaikan masalah yang mucul dan menawarkan solusi
> Mengambil keputusan yang tepat dengan pekerjaan atau target
> Beradaptasi dengan cepat pada ritme pekerjaan
> Membangun komunikasi yang efektif dengan tim
> Berkoordinasi dengan Divisi/Departement lain
> Menjaga relasi yang baik dengan pihak eksternal perusahaan
> Mampu memonitor kualifikasi diri sendiri dan tim dalam pekerjaan

Bagi anda yang berminat dan juga tertarik dengan lowongan kerja diatas, bisa langsung saja masukkan lamaran kerja anda dibawah ini :


Note : dibuka sampai 30 April 2019.