Contoh Pertanyaan Interview Kerja dalam Bahasa Inggris – Bagi sebagian besar
pelamar kerja interview atau wawancara kerja menggunakan bahasa Inggris merupakan
sesuatu yang mengerikan, sehingga tidak jarang membuat mereka grogi atau tidak
percaya diri.
Dalam interview kerja
menggunakan bahasa Inggris, pertanyaannya yang diajukan sebenarnya sederhana sama
seperti wawancara kerja biasa seperti perihal pribadi anda, , asal sekolah,
nama panjang, gajih yang dikehendaki, posisi pekerjaan yang hendak didaftar dan
masih banyak lainnya .
Yang anda harus lakukan
adalah mempersiapkan jawaban atas tersebut dengan sebaik baiknya.
Berikut beberapa contoh
pertanyaan yang sering diajukan saat interview menggunakan bahasa Inggris.
Contoh Pertanyaan Interview Kerja dalam Bahasa Inggris
- What is your name?
Siapa nama Anda?
- What the name of a
university did you graduate from ?
Apa nama universitas
tempat kamu kuliah/lulus?
- Do you have any job
experiences before? What is that?
Apakah Anda punya
pengalaman kerja sebelumnya? Pengalaman apakah itu?
- How long did you work
at your current job?
Berapa lama Anda
bekerja pada pekerjaan anda yang terakhir?
- What do you think
about our business?
Bagaimana menurumu
mengenai bisnis yang kami jalankan?
- Do you have any other
skill that suitable with your field?
Apakah kamu punya
kemampuan lain yang berkaitan dengan bidangmu?
- Do you have any
strategies to increase our business income?
Apakah kamu punya
startegi lain untuk meningkatkan pendapatan bisnis kami?
- What is your father
job now?
Apakah pekerjaan
bapakmu saat ini?
- What course did you
attend?
Kursus apa yang pernah
kamu ikuti?
- Could you mention any
computer software that you expert in it?
Bisakah kamu
menyebutkan software komputer apa saja yang kamu kuasai?
- Can you work with a
team and under pressure?
Bisakah kamu bekerja
dalam team dan di bawah tekanan?
- When will you start
working?
Kapan kamu mau mulai
bekerja?
- Have you question
about this job?
Apakah kamu mempunyai
pertanyaan mengenai pekerjaan ini?
Fairuz:
Good afternoon, Sir.
May I take a seat?
(Selamat siang, Pak.
apakah saya boleh duduk?)
Interviewer :
Good afternoon. Yes,
please.
(Selamat siang,
silahkan)
Fairuz :
Thank you so much, Sir
(Terima kasih banyak,
Pak)
Interviewer :
Are you ready to have
an interview now?
(Apakah kamu siap untuk
wawancara hari ini?)
Fairuz :
Yes, I am
(Ya)
Interviewer :
Good. Let’s begin from
your full name. What is your full name?
(Bagus. Dimulai dengan
nama panjang kamu. Siapakah nama panjang kamu?)
Fairuz :
Fairuz Athallah Huda
(Fairuz Athallah Huda)
Interviewer :
How can I call your
nick name?
(Bagaimana aku
memanggilmu?)
Fairuz :
You can call me Fairuz
(Anda bisa memanggilku
Fairuz)
Interview :
Where do you come from?
(Darimanakah asal
kamu?)
Fairuz :
I am from Pringsewu,
Lampung.
(Aku berasal dari
Pringsewu, Lampung.)
Interviewer :
With whom do you live
now?
(Dengan siapakah kamu
tinggal sekarang?)
Fairuz :
I live still with my
family which consists of my father and, my younger sister my mother
( Aku tinggal bersama
keluargaku yang terdiri dari ibuku, bapakku dan adik perempuanku)
Interview :
Where and When you
born?
(Dimanakah dan kapankah
kamu dilahirkan?)
Fairuz :
in Pringsewu, June 3rd
1997
( di Pringsewu, 3 Juni
1997)
Interviewer:
How many siblings do
you have?
(Berapa saudara yang
kamu punya?)
Fairuz :
I have a younger sister
but my mother is pregnant now
(Aku mempunyai seorang
adik perempuan dan sekrang ibuku sedang hamil)
Interviewer :
What is your skill?
(Apakah kemampuanmu?)
Fairuz :
I am good at operating
computer, speaking english and working in a team
(aku bisa mengoprasikan
computer, berbicara bahasa inggris and bekerja dalam kelompok.)
Interviewer :
I have seen your job
application letter. Next , I will discuss with the boss and don’t forget to
look at the announcement in the in front of the company.
(Aku sudah melihat
surat lamaran kerjamu. Besok, aku akan mendiskusikan dengan boss dan janganlah
lupa untuk melihat pengumumannya di didepan perusahaan.)
Fairuz :
Thank you
(Terima kasih)